Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2022

PINTU SURGANYA ISTRI

Gambar
                      ⓢⓘⓡⓐⓜⓐⓝ-ⓠⓞⓛⓑⓤ-ⓠⓗⓙ                 Isteri, memiliki pintu di rumahnya. Pintu itu bisa mengantarkan dia ke surga atau melemparkannya menuju ke neraka. Pintu itu hanya satu, yaitu SUAMI. Isteri yang THA'AT dan mengerti degan hak-hak  suaminya, kelak memiliki kedudukan seperti lelaki yang mati syahid dalam peperangan di jalan Allah swt. Amal ibadah yang paling utama bagi seorang isteri adalah "melayani suami dan meramut harta suami dan anak²nya", dan itu lebih utama dari ibadah sunnah apa pun. Sebab itu amat rugi sekali wanita yang : 👉 Sibuk dengan dzikir, tetapi suaminya terlantar tidak dipikirkan. 👉 Sibuk dengan al-Quran tetapi suaminya tidak pernah disediakan makan. 👉 Sibuk dengan majlis ilmu, tetapi dengan suaminya selalu perang mulut, berdebat, bicara kasar, menipu, berbohong, menyakitinya, memandangnya dengan pandangan rendah, meninggikan suara, menghina dll… Dari Ibnu Umar Radhiyallahu ‘Anhum, Nabi ﷺ bersabda : اثْنَا

Jangan Pernah Meremehkan Orang Lain

Gambar
                      ⓢⓘⓡⓐⓜⓐⓝ ⓠⓞⓛⓑⓤ ⓠⓗⓙ Jangan pernah kita meremehkan orang lain. Setiap hamba Allah, memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Jika mereka kurang dalam suatu hal, maka mereka memiliki kelebihan dalam hal yang lain. Kita sering lupa atau tidak sadar, bahwa kelebihan kita, entah berupa kekayaan, atau keunggulan dalam berbagai perkara, atau kedudukan kita yang mulia ini, salah satu penyebabnya adalah orang-orang lemah dan orang-orang miskin diantara mereka. Telah diriwayatkan dari Mush’ab bin Sa’ad, beliau berkata: رَأَى سَعْدٌ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُ، أَنَّ لَهُ فَضْلًا عَلَى مَنْ دُونَهُ، فَقَالَ النَّبِيُّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ: هَلْ تُنْصَرُونَ وَتُرْزَقُونَ إِلَّا بِضُعَفَائِكُمْ ۞ رواه البخاری ٢٨٩٦ Sa’ad radhiAllahu ‘nhu- menyangka, bahwa dirinya memiliki kelebihan atas orang lain yang dibawahnya. Maka Nabi ﷺ bersabda : “Tidaklah kalian ditolong dan diberikan rezeki kecuali dengan sebab orang-orang lemah diantara kalian.” Dalam riwayat yan

KETIKA ANGGOTA TUBUH MENJADI SAKSI

Gambar
                       ⓢⓘⓡⓐⓜⓐⓝ ⓠⓞⓛⓑⓤ ⓠⓗⓙ ❶. Allah  berfirman : يُنَبَّأُ الْإِنْسَانُ يَوْمَئِذٍ بِمَا قَدَّمَ وَأَخَّرَ ✾ بَلِ الْإِنْسَانُ عَلَى نَفْسِهِ بَصِيرَةٌ ✾ وَلَوْ أَلْقَى مَعَاذِيرَهُ ✾ سورة القیامة ١٣-١٥ Pada hari itu diberitakan kepada manusia apa yang telah dikerjakannya dan apa yang dilalaikannya. Bahkan manusia itu menjadi saksi atas dirinya sendiri, dan meskipun dia mengemukakan alasan-alasannya (dalam rangka membela dirinya) يَوۡمَ تَشۡهَدُ عَلَيۡهِمۡ أَلۡسِنَتُهُمۡ وَأَيۡدِيهِمۡ وَأَرۡجُلُهُم بِمَا كَانُواْ يَعۡمَلُونَ ✾ سورة النور ٢٤ Pada hari, (ketika) lidah, tangan dan kaki mereka menjadi saksi atas mereka terhadap apa yg dahulu mereka kerjakan  الۡيَوۡمَ نَخۡتِمُ عَلَىٰٓ أَفۡوَٰهِهِمۡ وَتُكَلِّمُنَآ أَيۡدِيهِمۡ وَتَشۡهَدُ أَرۡجُلُهُم بِمَا كَانُواْ يَكۡسِبُونَ ✾ سورة یس ٦٥ Pada hari ini Kami tutup mulut mereka, dan tangan-tangan mereka akan berkata kepada Kami, dan kaki mereka memberi kesaksian terhadap apa yg dahulu mereka kerjakan حَتَّىٰٓ إِذَا م

PUASA AS-SYURA

Gambar
                       ⓢⓘⓡⓐⓜⓐⓝ ⓠⓞⓛⓑⓤ ⓠⓗⓙ Untuk meningkatkan amal ibadah kita dan meningkatkan taqarrub ilallah serta agar mendapatkan pahala dan pengampunan dari Allah, maka pada tgl 9 dan 10 bulan muharram/syura yang insyaaAllah bertepatan dengan hari minggu dan senin tanggal 7 dan 8 agustus 2022, bagi jamaah-jamaah yang mampu/kuat, tidak ada halangan/udzur dianjurkan untuk berpuasa dua hari tgl 9 dan 10 muharram. Pada bulan Muharam ada satu hari yang dikenal dengan hari Asyura / puasa asyura. Orang-orang ahli kitab sangat memuliakan hari ini.  Hal tersebut karena pada hari itu Allah Subhanahu wa Ta’ala menyelamatkan Nabi Musa ‘alaihissalam dari kejaran Fir’aun dan bala tentaranya. Bersyukur atas karunia Allah Subhanahu wa Ta’ala kepadanya, Nabi Musa ‘alaihissalam akhirnya berpuasa pada hari 10 as-syura Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu berkata, Rasulullah ﷺ bersabda, أَفْضَلُ الصِّيَامِ بَعْدَ رَمَضَانَ شَهْرُ اللَّهِ الْمُحَرَّمُ وَأَفْضَلُ الصَّلَاةِ بَعْدَ الْفَرِيض

KEISTIMEWAAN KALIMAT TASBIH

Gambar
                      ⓢⓘⓡⓐⓜⓐⓝ-ⓠⓞⓛⓑⓤ-ⓠⓗⓙ Pada pertemuan sebelumnya sudah saya jelaskan beberapa keistimewaan kalimat tasbih yang termaktub di dalam al-Qur’an. Pada kesempatan kali ini dan berikutnya, akan saya bahas berbagai keistimewaannya sebagaimana tercantum di dalam hadits-hadits Nabi ﷺ. Yang di antaranya: 1. Kalimat tasbih merupakan kalimat yang paling utama. عَنْ أَبِي ذَرٍّ ، أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ سُئِلَ : أَيُّ الْكَلَامِ أَفْضَلُ ؟ قَالَ مَا اصْطَفَی اللَّهُ لِمَلَایْكَتِهِ أَوْلِعِبَادِهِ سُبْحَانَ اللَّهِ وَبِحَمْدِهِ ۞ رواه مسلم ، كِتَابٌ : الذِّكْرُ وَالدُّعَاءُ وَالتَّوْبَةُ وَالِاسْتِغْفَارُ ، بَابٌ : فَضْلُ سُبْحَانَ اللَّهِ وَبِحَمْدِهِ ، رقم الحديث ٢٧٣١ Abu Dzar radhiyallahu’anhu menuturkan, bahwa suatu hari Rasulullah ﷺ ditanya, “Kalimat apakah yang paling afdhal?”. Beliau menjawab, Apa yang Allah pilihkan untuk para malaikatNya atau para hambaNya, (yakni kalimat): Subhanallah wa bihamdih Andaikan dalam perkara duniawi, s